Rabu, 01 Juli 2009

BERBICARA MENGENAI GAJI PARA SUPIR TRANSJAKARTA


Pertama kali Transjakarta diluncurkan, supir bus mendapatkan gaji sebesar 2.4 juta / bulan. Jumlah tersebut lumayan sekali tentunya untuk sistem kerja. Hanya saja,faktanya, benar adanya bahwa supir mendapatkan gaji sebesar 2.4 juta / bulan. Akan tetapi kenyataannya gaji yang diberikan setiap bulannya hanya sebesar 1.6 juta. Kenapa bisa demikian? Ternyata sisanya diberikan dalam bentuk "uang makan" yang diberikan setiap hari sebesar 40 ribu rupiah. Yang menjadi pertanyaan, apakah benar budget yang disediakan oleh operasional bus way demikian adanya dalam arti gaji sebesar 2.4 juta tersebut sudah termasuk uang makan? Atau sebenarnya ada alokasi budget untuk uang makan di luar 2.4 juta tersebut yang kemudian disalahgunakan oleh pengelola bus way? Begitupun, bagi karyawan bus way khususnya supir jumlah tersebut masih bisa diterima oleh mereka daripada menganggur tanpa pekerjaan.

8 komentar:

  1. yahh..kirain gajinya menyilaukan mata :(
    hehee

    BalasHapus
  2. wah parahh
    klo gw jd supirnya gw tabrakin aja tuh bus'na,,
    hehehe

    visit my blog at
    http://miko18.blogspot.com

    BalasHapus
  3. hey...
    gmn klo qt magang d sono ???

    BalasHapus
  4. beuh,,,dikit gila....

    klo 5 jta,,,bsa'lah gw prtimbangkan...

    hahahahahahaha.......

    BalasHapus
  5. katanya gajinya7,5 juta sekarang benar ga ni

    BalasHapus